Prodi Matematika Alma Ata – Beroganisasi dan membangun relasi merupakan salah satu kebutuhan pokok di era revolusi industri 4.0, karena dengan berorganisasi akan melatih softskill dari mahasiswa tersebut. Softskill merupakan salah satu kemampuan yang dibutuhkan di era revolusi industri 4.0. Banyak hal yang didapat dari organisasi, selain untuk menambah relasi berorganisasi juga akan membantu mahasiswa […]
Prodi Matematika Alma Ata – Mbak Asri, begitulah mahasiswa adek-adek kelas memanggilnya. Sosok kakak kelas yang memberikan warna dalam menatap harapan dan cita-cita optimisme. Asrifatun Agustina, demikian nama lengkapnya, mahasiswa Pmat angkatan 2017 Universitas Alma Ata yang telah mendirikan Lembaga Bimbingan Belajar di Daerah Imogiri, Bantul. Walaupun masih kuliah tapi semangat dan jiwa enterpreneur yang […]
Prodi Matematika Alma Ata – Sabtu Pagi (24/11), suasana perkuliahan Aljabar dan trigonometri tampak begitu meriah dan asyik. Pasalnya kuliah aljabar yang biasanya diampu oleh Bapak Rino Ricardho, M.Pd, digantikan oleh Prof. Allan L. White (University of Western, Australia). Program ini merupakan salah satu implementasi dari kerjasama antara Universitas Alma Ata dengan Seameo Qitep In […]
Prodi Matematika Alma Ata – Saat ini perkembangan teknologi dan software terjadi sangat lah pesat. Dunia pendidikan matematika pun mengalami dampak perkembangan tersebut. Salah satu teknologi yang dapat dimanfaatkan adalah teknologi komputer. Komputer dapat digunakan sebagai salah satu media pembelajaran yang efektif. Komputer saat ini telah didukung oleh berbagai macam software yang dapat kita gunakan […]
Prodi Matematika Alma Ata – Pendidikan di abad 18 yang lebih mengandalkan pemahaman konseptual secara manual, dimana kemampuan intelektual melalui referensi literature yang disediakan di perpustakaan. Namun, hal tersebut sangat tidak efektif karena pendidikan hanya terserap untuk negara yang sudah mapan dalam bidang industri. Kemudian berkembang di abad 20 dengan munculnya alat-alat telekomunikasi modern yang mengubah […]
Prodi PGSD Alma Ata – Himpunan mahasiswa ( HIMA ) PGSD Universitas Alma Ata (UAA) menggelar Seminar Pendidikan dan Diseminasi Penelitian di Ruang Theater UAA, Minggu (15/10). Seminar Pendidikan dan diseminasi penelitian mengambil tema “Penguatan Karakter Bangsa sebagai Tantangan pada Generasi Milenial”. Seminar pendidikan ini dibagi menjadi 2 sesi. Sesi pertama, HIMA PGSD mengundang Dr. […]
Prodi PGSD Alma Ata – Tim dosen Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Program Studi Fakultas Keguruan dan Program Studi Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Alma Ata, yaitu Indah Perdana Sari, M.Pd. dan Intan Kurniasari Suwandi, M.Pd. mengikuti seminar internasional pada hari Sabtu, 06 Oktober 2018. Seminar internasional tersebut diselenggarakan oleh Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa dan […]
Prodi PGSD Alma Ata – Dua dosen program studi PGSD Universitas Alma Ata yaitu Yusinta Dwi Ariyani, S.Pd., M.Pd. dan Susi Setyowati, S.Pd., M.Pd. mengikuti PELATIHAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL (SPMI) dan AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) pada tanggal 11-14 Juli 2018 yang diselenggarakan oleh Kantor Jaminan Mutu (KJM) Universitas Gadjah Mada. Pelatihan SPMI dan AMI […]
Prodi PGSD Alma Ata – Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) bekerja sama dengan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) gelar Pelatihan Verifikator Sinta Tahun 2018 di Hotel Grand Dafam Rohan Jogja, Jl. Janti-Gedong Kuning, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta (17-18/04/2018). Acara ini menghadirkan beberapa pembicara, yakni Ir. Ira Nurhayati Djarot, M.Sc., Ph.D., Son Ali Akbar, S.T., M.Eng., […]
Prodi PGSD Alma Ata – Dua dosen PGSD, yaitu Intan Kurniasari Suwandi, M.Pd. dan Indah Perdana Sari, M.Pd. lolos hibah Penelitian Dosen Pemula 2018. Kedua peneliti mengusung penelitian berjudul “Pengembangan Buku Teks Berbasis Nasionalisme dengan Metode Value Clarification Technique (VCT)”. Buku teks dipilih guna membantu pengembangan karakter nasionalisme anak bangsa. Buku teks mempunyai keuntungan apabila […]
Recent Comments